Thursday , 24 April 2025

IM

Internet marketing atau dikenal dengan nama IM memang banyak yang belum mengetahuinya walau banyak orang mendengar tapi saya yakin banyak yang belum mengerti silahkan kunjungi fauziwong.com

Komentar di Blog Orang, Apa Masih Berguna?

blog commenting

Kalau dulu berkunjung dan komenter di blog teman-teman sesama bloger itu sangat asyik atau menyenangkan. Dulu namanya blog comenting. Bloger disini bukan hanya orang yang membuat postingan di blogspot saja tetapi berbagai platform namanya masih sama yaitu bloger. Kunjungan ini selain menyenangkan juga bisa menambah perkenalan sesama teman online, yang …

Read More »

Review Server Lokal Indonesia

perbandingan server lokal dan internasional

Sebenarnya saya pertama kali menyewa server share hosting di penyedia Indonesia tetapi ternyata dia itu reseller dari hosting luar Indonesia. Jadi saat pertama kali saya membuat web letaknya di luar negeri, maklumlah waktu itu tahun 2007 layanan lokal masih tidak banyak sekarang. Namun sekarang banyak server yang letaknya di Indonesia. …

Read More »

Berusaha fokus pada hasil bukan pada masalah

fokus untuk sukses

Alhamdulillah ternyata setelah tiga peristiwa besar berturut-turut yang saya alami akhirnya saya bisa memutuskan untuk kembali menekuni dunia online. Tiga peristiwa yang selalu menjadi ramai di dunia sosial media yaitu Natal, tahun baru dan ketepatan juga acara Maulud Rosulullah. Natal selalu kontra versi dengan 2 fihak yang memang dari awal …

Read More »

Mendongkrak omset dengan bantuan iklan

meningkatkan omset dengan iklan

Akhir-akhir ini banyak teman-teman saya yang mengeluh atau curhat (isitilahnya saya perhalus biar tidak ada yang tersingggung hehehe….) bahwa bisnis mereka stagnant alias berjalan ditempat, mereka umumnya merasakan penurunan omset dan paling bagus omset bertahan, padahal omset dalam kondisi bertahan juga dinamakan penurunan, karena beberapa alasan misalnya dikarenakan inflasi dan …

Read More »

Menyiapkan Dasar-Dasar Penjualan Online: Memilih Produk dan Analisis Strategi Persaingan yang Memukau

Menyiapkan Dasar-Dasar Penjualan Online

Dalam era digital yang semakin berkembang, penjualan online telah menjadi salah satu pilar utama bisnis yang sukses. Bagaimana kita mempersiapkan dasar-dasar penjualan online yang kuat? Bagaimana memilih produk yang tepat untuk dijual secara online? Dan bagaimana menganalisis strategi persaingan yang akan memungkinkan kita unggul di pasar saat ini? Dalam tulisan …

Read More »

Menciptakan Branding yang Kuat dalam Penjualan Online

Menciptakan Branding yang Kuat dalam Penjualan Online

Dalam era digital yang terus berkembang, penjualan online telah menjadi pilar utama dalam strategi bisnis banyak perusahaan. Namun, untuk sukses dalam lingkungan yang begitu kompetitif, menciptakan branding yang kuat dalam penjualan online menjadi suatu keharusan. Branding online tidak hanya sebatas logo atau nama perusahaan, melainkan juga melibatkan elemen-elemen kunci seperti …

Read More »